Sabtu, 29 Desember 2012

Cara Mengubah Windows 7 Dengan Tema Unik

Windows 7 memang memiliki tampilan yang menarik, dengan gaya aero glass membuat tampilan windows 7 semakin digemari para user, ditambah dengan mengganti tema yang unik dapat membuat user nya semakin semangat dalam mengoperasikan Windows-nya. Artikel saya kali ini akan menuliskan bagaimana cara mengganti tema Windows 7, karena... kebanyakan bertanya, kok sudah di ganti tapi tidak sepenuhnya berubah malah aero glass nya juga berganti menjadi sepertitema windows 7 basic. Disini ada beberapa masalah yang harus kita ketahui, sebuah folder yang berisi beberapa file tema anda pindahkan ke : C:/ Windows/ Resources/ Theme dan pastekan folder tema kesitu, jika anda bingung. Perhatikan gambar di bawah ini.

Perhatikan Gambar berikut :

Silahkan Buka Folder Theme, biasanya terdapat dua file seperti ini.

Selanjutnya copy kedua file tersebut dan Paste-kan ke, C:/ Windows / Resources/ Theme.


1 komentar:

Setelah DI paste itu Diapain lagi Gan?

Posting Komentar